Doa di Antara 2 Sujud dan Artinya

Berikut ini adalah doa di antara 2 sujud dan artinya. Duduk di antara dua sujud adalah salah satu rukun sholat.

Duduk di antara dua sujud harus dilakukan dengan thuma’ninah. Tidak boleh tergesa-gesa.

Adapun doa di antara 2 sujud dan artinya adalah sebagai berikut:

رَبِّ اغْفِرلي وَارْحَمْنِى واجْبُرْنِي وَارْفَعْنِي وَارْزُقْنِى وَاهْدِنِى وَعَافِنِى وَاعْفُ عَنِّى

Robbighfirli warhamni wajburni warfa’ni warzuqni wahdini wa’afini wa’fu ‘anni.

“Ya Tuhan, ampunilah dosaku, rahmatilah aku, tutpilah aibku, angkatlah derajatku, berikanlah aku rezeki, berilah aku petunjuk, sehatkanlah aku, maafkanlah aku.”

Doa di Antara 2 Sujud dan Artinya

Demikian doa di antara 2 sujud dan artinya. Semoga bermanfaat. (MS)

Baca juga :  Hamdan Syakirin Hamdan Na'imin Hamdan Yuwafi
be the first to comment on this article

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.